Menghapus Widget yang Bandel



Jumpa lagi Sahabat CN, masih sehat selalu ya? maaf akhir - akhir ini saya jarang post di karenakan kepentingan DUREAL (dunia nyata) :D

Nah langsung saja ke pembahasan, kali ini saya akan membahas tentang Menghapus Widget yang Bandel, terdengar aneh sih! apa bisa widget yang Bandel ternyata bisa di hapus?
sebenarnya widget yang Bandel maksudnya adalah widgetnya terkunci dan tidak ada tulisan Hapus.




Oke langsung saja

- Masuk ke blogger sobat
- Klik panah kecil (Opsi Lainnya), kemuian pilih Template
- Pilih Edit HTML
- Cari nama widget yang ingin di hapus dengan menggunakan (CTRL + F)
   Contoh: Atribusi = Attribution


*Keterangan:
>Tanda Panah Berwarna Hitam itu kebanyakan widget yang Bandel (Tidak bisa di Hapus)
> True disini diartikan sebagai Terkunci/Bandel/Tidak bisa di hapus

-Kemudian, Ganti Tulisan True Menjadi False
-Simpan Template
-Pindah Opsi ke Tata Letak
-Dan Lihat Hasilnya, apabila belum mengalami perubahan silahkan Refresh browser Anda
-Selesai ^_^






Sekian Pembelajaran Ilmu Blogger
Semoga bermanfaat, Terima Kasih


Post a Comment

4 Comments

  1. wihh ane baru ngalamin tadi nh ga sengaja nemu artikel begini bermanfaat bener gan. Thanks yaa.

    ReplyDelete
  2. ane nyari" dari tadi kgk ada yg berhasil. Ijin praktekin dulu gan. kalo berhasil ane komen lg

    ReplyDelete

Peraturan Berkomentar Di Coretanewbiee

HARAP MEMBACA TERLEBIH DAHULU
SEBELUM BERKOMENTAR

|| Dilarang Spam ||
|| Dilarang Meninggalkan Link Aktif ||
|| Diharapkan berkomentar Sesuai Dengan Post ||
|| Berkomentar Yang Mengarah Ke Sisi Positif ||
|| Utamakan Baca Artikel sebelum berkomentar ||
|| Dilarang SARA , PORN, atau sebagainya ||
|| Diharapkan berkomentar menggunakan bahasa yang sopan ||

Komentar Yang Melanggar Akan Segera DiHapus

Tertanda "CoretaNewbiee" ✔